Penerapan Fraud Risk Management Bagi Perusahaan Pembiayaan Sesuai PJOK No.35/PJOK.35?2018

Penerapan Fraud Risk Management Bagi Perusahaan Pembiayaan Sesuai PJOK No.35/PJOK.35?2018

OVERVIEW

Berkembangnya bisnis menuju era milenial dan modernisasi membawa dampak yang positif dan negatif bagi Industri keuangan Bank serta Pembiayaan.

Dalam menjalankan roda perputaran bisnis dan operasi perusahaan banyak sekali permasa-lahan yang harus selalu dipantau agar dapat berjalan dengan baik dan sesuai yang diinginkan oleh shareholder dan stakeholder.

Perkembangan Digital Banking di era milenial ini sangatlah pesat sehingga pola transaksi perbankan menjadi bergeser. Pelanggan menjadi semakin terbiasa menggunakan teknologi dan gadget yang semakin canggih. Peralatan yang terkoneksi menggunakan aplikasi pem-biayaan pun menjadi semakin meningkat cepat.

Sejalan dengan hal tersebut, perkembangan usaha berbasis fintech juga sangatlah cepat, sehingga suka atau tidak hal tersebut membawa dampak positif dan membutuhkan pemantauan Risiko lebih dalam. Peningkatan dalam Cognitive Teknologies, artifical intelligence, dan Data analytics membuat cara bertransaksi traditional mulai bergeser, demikian pula dengan pengawasan risiko juga haruslah meningkat

Sudah saatnya industri pembiayaan lebih aware dalam penerapan dan melakukan implementasi Manajemen Risiko lebih baik dari sebelumnya. Hal ini untuk mencegah dari berbagai kemungkinan risiko yang timbul dan memperkuat dari kemungkinan adanya terjadi fraud yang akan semakin canggih modusnya

 

TUJUAN PELATIHAN

  • Meningkatkan pengertian peserta dalam mengenal Risiko yang akan dihadapi oleh Risk Management bagi institusi pembiayaan di era milenial
  • Peserta dapat mengaplikasikan best practices pengelolaan Risiko bagi perusahaan pembiayaan pada masa kini dan diharapkan dapat bersaing dengan baik sesuai aturan regulasi yang ditetapkan regulator.
  • Peserta dapat lebih mengerti risiko yang mungkin terjadi dan bagaimana cara melakukan mitigasinya setelah mengetahui pola perkembangan usaha pembiayaan.
  • Memberikan pengetahuan mendalam mengenai faktor-faktor risiko didalam bisnis perusahaan pembiayaan

MATERI WORKSHOP

  1. Krisis dan Efeknya Terhadap Management Risiko
  2. Memahami POJK No.1/POJK.05/2015 & No. 10/POJK.05/2016
  3. CREATE AN AGILE RISK PLATFORM PREPARED FOR MULTIPLE FUTURE SCENARIOS
  4. Jenis-jenis risiko Perusahaan Pembiayaan berdasarkan POJK
  5. Mengenal Kategori Risiko dan Faktor-faktor Penyebabnya
  6. DELIVER ON ANALYTICS AND AUTOMATION
  7. Explore the future of risk trends
    • Risk Transfer Broaden in Scope & Aplication
    • Behavioral Inform Risk Insight
    • The Network Economy Demand Collective Risk Management
    • Innovation Leads, Regulation Follows
  1. Manfaat Serta Proses Manajemen Risiko Perusahaan Pembiayaan
  2. GCG Vs Risk Management
  3. GRC Vs Risk Management Vs 3rd Line of Defense
  4. Discussion / Sharing Session

 

PESERTA

Management, Risk Management Division, Compliance Division, Audit Division, Operasional Division